Temukan informasi terkini dengan mengikuti akun sosial media kami

Berita Pemerintahan

22 Sep 2023, 13:42 WIB
302
Pesan Wali Kota Agar Forum Anak Depok Tetap Semangat Hasilkan Karya Inovatif

Wali Kota Depok, Mohammad Idris menyampaikan sejumlah hal penting bagi Forum Anak Kota Depok yang mengikuti Kompetisi Inovasi Jawa Barat (KIJB) Tahun 2023.