Temukan informasi terkini dengan mengikuti akun sosial media kami

Berita Other

13 Jun 2025, 14:25 WIB
695
Jemaah Haji Kota Depok Dijadwalkan Kembali ke Tanah Air Mulai 17 Juni, Begini Kondisinya

Kementerian Agama (Kemenag) Kota Depok tengah menyiapkan mekanisme kepulangan jemaah haji gelombang pertama asal Depok yang tergabung dalam Kloter 12. Sebanyak 436 jemaah beserta enam petugas kloter dijadwalkan tiba kembali di Indonesia pada 17 Juni 2025, mendatang.