Kabar membanggakan datang dari dunia seni vokal Kota Depok, salah satu putra terbaiknya, Widyawan Prasetya, berhasil lolos sebagai perwakilan Provinsi Jawa Barat (Jabar) dalam Gita Bahana Nusantara (GBN) 2025
Rumah Kreatif Anak Istimewa (RKAI) yang dicanangkan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Dinas Sosial siap beroperasi, usai diresmikan oleh Wali Kota Depok, Supian Suri dan Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK Kota Depok), Siti Barkah Hasanah atau yang akrab disapa Cing Ikah pada Kamis (24/07/25).
Wali Kota Depok Supian Suri akan menyiapkan panggung khusus bagi anak-anak istimewa dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke-80 di Kota Depok.
Sebanyak 29 anak istimewa di Kota Depok telah tergabung pada Rumah Kreatif Anak Istimewa (RKAI).
Sejumlah anak istimewa tampil memukau di hadapan Wali Kota Depok, Supian Suri, Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK), Siti Barkah Hasanah, dan para tamu undangan yang hadir pada acara peresmian Rumah Kreatif Anak Istimewa (RKAI) di Aula Perpustakaan Umum Kota Depok, Kamis (25/07/25).
Kelurahan Duren Mekar (Dumek), Kecamatan Bojongsari, resmi memiliki rumah maggot yang berlokasi di RW 05, Perumahan Bukit Sawangan Indah (BSI). Fasilitas ini menjadi bagian dari upaya pengelolaan sampah organik berbasis masyarakat.
Kelurahan Serua terus mendorong partisipasi aktif masyarakat dalam mendukung program Koperasi Merah Putih (KMP) yang merupakan inisiasi pemerintah pusat dan kini mulai dijalankan di tingkat kelurahan.
Wali Kota Depok, Supian Suri bersama Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Depok, Siti Barkah Hasanah atau yang akrab disapa Cing Ikah meresmikan Rumah Kreatif Anak Istimewa (RKAI).
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok telah meresmikan keberadaan Rumah Kreatif Anak Istimewa (RKAI) di Gedung Perpustakaan Umum Kota Depok, Kamis (24/07/25).
Wali Kota Depok, Supian Suri bersama Ketua Tim Pembina Pos Pelayanan Terpadu (TP Posyandu), Siti Barkah Hasanah meninjau stan Layanan 6 Standar Pelayanan Minimal (SPM) di Posyandu Mawar 2, Kelurahan Duren Seribu, Kecamatan Bojongsari, Rabu (23/07/25).
Presiden RI Prabowo Subianto secara resmi meluncurkan logo dan tema peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia yang digelar di Istana Negara, Jakarta, Rabu (23/7/2025).
Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia (RI), Pemerintah Kota (Pemkot) Depok bersama stakeholder terkait menggelar rapat koordinasi (rakor) guna menyiapkan sejumlah rangkaian acara untuk memeriahkan hari kemerdekaan.
Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kota Depok tengah melaksanakan monitoring dan evaluasi (monev) terhadap sarana dan prasarana (sarpras) yang responsif gender dan ramah anak di 30 titik fasilitas publik.
Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Depok, Nina Suzana, meminta seluruh Perangkat Daerah (PD) untuk komitmen dalam mempertahankan predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD). Dirinya menyadari, saat ini tantangan semakin kompleks.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda), Nina Suzana, bersama Kepala Dinas Perumahan dan Permukiman (Disrumkim) Kota Depok, Dadan Rustandi, dan Direktur RSUD Anugerah Sehat Afiat (ASA), Enny Ekasari, meninjau lahan milik pemkot yang berada di belakang RSUD ASA.
Kelurahan Duren Seribu (Duser) menargetkan seluruh posyandu di wilayahnya dapat menerapkan layanan sesuai enam Standar Pelayanan Minimal (SPM).
Mobil Sistem Edukasi Mobil Ramah Anak (Simora) yang diinisiasi oleh Forum Anak Kota Depok dan mobil Perpustakaan Keliling (Perpusling) dari Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Diskarpus) Kota Depok hadir di lingkungan RW 04 Kelurahan Duren Seribu, Kecamatan Bojongsari, Rabu (23/07/25).
Puluhan Kepala Sub Bagian (Kasubag) Keuangan Perangkat Daerah (PD) Kota Depok mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) Penatausahaan Gaji Pegawai yang digelar Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok di Ballroom The Margo Hotel, Rabu (23/07/25).
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok terus berinovasi untuk mendekatkan pelayanan dasar kepada masyarakat. Salah satunya lewat peresmian Posyandu Mawar 2 di Kelurahan Duren Seribu, Kecamatan Bojongsari, yang kini hadir dengan enam layanan Standar Pelayanan Minimal (SPM). Peresmian ini dilakukan langsung oleh Wali Kota Depok, Supian Suri, pada Rabu (23/07/25).