Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono (IBH) mengatakan, saat ini terdapat beberapa tipe-tipe anak muda.
                                
                                Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Depok, Supian Suri turut menyampaikan pesannya pada peringatan Hari Kartini yang jatuh setiap tanggal 21 April. Menurutnya, Raden Ajeng (R.A) Kartini memiliki semangat yang besar untuk memperjuangkan perempuan-perempuan Indonesia di masa lalu agar dapat berdaya saing di masa depan. Sikapnya tersebut patut dicontoh oleh para perempuan di Kota Depok.
Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Depok Mangnguluang Mansur menyampaikan tausiah Ramadan malam ke-20.
Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Depok, Elly Farida mengatakan, Raden Ajeng (R.A) Kartini merupakan sosok yang penuh inspirasi.
Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Depok membuka posko pengaduan pencairan THR bagi para pekerja dan buruh di depan kantornya Lantai 8 Gedung Dibaleka II, Balai Kota Depok.
Pemkot Depok Tetapkan THR Wajib Dibayar Paling Lambat 7 Hari Sebelum Lebaran
Sebanyak delapan fasilitas kesehatan (faskes) di Kota Depok memberikan layanan Perawatan, Dukungan dan Pengobatan (PDP) HIV/AIDS.
Sebanyak 881 warga mendaftar untuk mengikuti gebyar vaksinasi Covid-19 yang digelar menyambut Hari Jadi Kota Depok ke-23 mulai dari 18 - 20 April 2022 di Kantor Kecamatan Beji.
Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Depok, Elly Farida mengatakan, Ramadan merupakan bulan penyucian, salah satunya dengan Zakat.
Camat Cipayung, Hasan Nurdin meminta warga yang melewati pintu perlintasan kereta api agar berhati-hati.
Lurah Kemirimuka Denny Ferdian segera melakukan penanganan terhadap musibah rumah ambruk dan tanah longsor di RT 01 dan RT 02 RW 14 Kelurahan Kemirimuka.
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Kota Depok mengajak masyarakat memanfaatkan berbagai kanal digital untuk mengakses berbagai pelayanan.
Lurah Bojongsari, Yaya Sudira terus memaksimalkan peran Ojek Cantik Bawa Nasi Untuk Anak Stunting atau Ocan Bananas.
Kepala Sekolah Luar Biasa Negeri (SLBN) Kota Depok, Cornelia Dewi mengapresiasi upaya jemput bola yang dilakukan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Depok terkait KTP Elektronik (KTP EL) untuk siswa disabilitas.
Ketua Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Depok, Encep Hidayat mengajak masyarakat untuk membayar zakat fitrah lebih awal.
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono mengajak siswa-siswi Sekolah Menengah Atas Islam Terpadu (SMA-IT) Nurrurahman untuk selalu menghargai jasa Raden Ajeng (R.A) Kartini yang telah berjuang untuk kaum perempuan.
Tiga hari pelaksanaan Gebyar Vaksinasi Covid-19 di Kecamatan Sukmajaya berhasil menjaring sebanyak 1006 orang.
Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Depok, Elly Farida bersama Komunitas Kajian Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kota Depok membagikan 50 paket bingkisan dan uang tunai kepada penyandang disabilitas.
Model penipuan dengan mengaku sebagai Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono kembali terjadi, Rabu (20/04/2022).
berita.depok.go.id- Pemerintah Kota (Pemkot) Depok kembali memperbarui data perkembangan kasus Covid-19 di Kota Depok. Berdasarkan data yang dirilis per tanggal 20 April 2022, terdapat penambahan pada kasus sembuh.