Suasana haru menyelimuti momen berpamitan Mohammad Idris, yang akrab disapa Kiai Idris dan Imam Budi Hartono, yang akrab disapa Bang Imam dari Balai Kota Depok pada Rabu (19/02/25) sore.
Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kota Depok bekerja sama dengan Pusat Advokasi Hukum dan Hak Asasi Manusia (PAHAM) Indonesia memberikan edukasi kepada tenaga pendidik tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) tentang pencegahan dan penanggulangan kekerasan di lingkungan satuan pendidikan.
Pemerintah Kota Depok melalui Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) melakukan sidak harga dan ketersediaan stok pangan yang ada di Pasar Sukatani, Rabu (31/07/24).
berita.depok.go.id - Angkutan kota atau Angkot berpendingin udara (Angkot AC) D10A rute Terminal Margonda - Terminal Jatijajar resmi beroperasi.
Peristiwa kebakaran yang menghanguskan bangunan Gereja GST Agape Ministry yang terletak di Kelurahan Cisalak, Kecamatan Sukmajaya, ludes terbakar pada Selasa (23/7) malam mendapat atensi dari Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono.
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono, hari ini meninjau sambil membawakan bantuan untuk Gereja GST Agape Ministry di Jalan Raya Bogor, Cisalak, Sukmajaya, Kota Depok, Jawa Barat, ludes terbakar, beberapa waktu lalu.
Guna menjaga kualitas udara, Pemerintah Kota (Pemkot) Depok memberikan layanan uji emisi gratis kepada 100 kendaraan, baik roda dua dan roda empat di halaman Balai Kota Depok, Kamis (25/07/24).
Sosok Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono, terlahir dari seorang ayah yang bekerja sebagi supir dan ibu seorang ibu rumah tangga.
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono mengajak masyarakat untuk terus mengawasi pelaksanaan rekapitulasi penghitungan suara yang saat ini sedang berlangsung. Agar dapat berjalan lancar, aman dan sukses tanpa ekses.
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono mengatakan bahwa Pemerintah siap mendukung siapapun yang ingin mendapatkan hibah untuk kemajuan masyarakat dalam berkarya. Dengan menyiapkan sejumlah persyaratan berupa proposal.
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono mengatakan deklarasi anti hoaks yang digagas Polres Metro Depok bersama forum wartawan dan penggiat media sosial merupakan awal yang baik untuk mengawal proses demokrasi pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang. Dalam deklarasi juga melibatkan banyak pihak sehingga kedepan proses pengawasan pada berita hoaks dapat maksimal.
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono menyerahkan secara simbolis bantuan sosial (Bansos) Kartu Depok Sejahtera (KDS) untuk Beasiswa Pendidikan Mahasiswa Afirmasi Berprestasi (Bidik Manis). Setiap penerima manfaat KDS Bidik Manis mendapatkan bansos senilai Rp 15 juta berupa dana non tunai atau dalam bentuk buku tabungan Bank BJB.
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono mendukung penuh diluncurkannya aplikasi Teman Bang-ER atau Talent Manajemen Untuk Pengembangan Karier oleh Badan Kepegawaian Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Depok. Menurutnya, aplikasi ini sangat memudahkan BKPSDM dalam menilai kinerja para Aparatur Sipil Negara (ASN) secara lebih transparan.
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono menyambut baik inovasi Skrining HIV Ibu Hamil Terintegarsi (SIHATI) yang dilakukan oleh Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok. Melalui inovasi tersebut dapat menekan angka kematian ibu dan bayi yang disebabkan oleh Human Immunodeficiency Virus (HIV).
SMK Negeri 1 Depok menjadi sekolah keempat yang mendapatkan Layanan perekaman E-KTP atau biasa disebut De'Sip Lah (Disdukcapil Depok Kasih E-KTP di Sekolah) besutan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Depok. Lewat layanan ini, sudah ratusan siswa yang mendapatkan KTP.