Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok melalui Bidang Bina Marga segera melakukan pelebaran jalan sebagai upaya mengatasi kemacetan di sejumlah titik.
Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok berencana menata empat situ yang tersebar di beberapa wilayah.
Guna meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Depok, Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok yang menaungi bidang keuangan daerah, perpajakan, dan retribusi, memiliki beberapa usulan yang sudah dirumuskan untuk Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok.
Dinas Perumahan dan Permukiman (Disrumkim) Kota Depok, sudah melaksanakan Forum Rencana Kerja (Renja) di Balai Kota Depok, pekan lalu.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok tengah menyiapkan rencana revitalisasi Taman Hutan Raya (Tahura) Cagar Alam Depok, yang berlokasi di Jalan Raya Cagar Alam No. 54, Pancoran Mas.
Satuan Tugas (Satgas) Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok diterjunkan untuk memperbaiki turap longsor di Jalan Ngarai RT 04 RW 07, Kelurahan Pasir Gunung Selatan (PGS), Kecamatan Cimanggis, Senin (17/03/25) malam.
Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Depok Dudi Mi'raz membagikan tips kepada masyarakat yang ingin mendonorkan darah saat Ramadan.
Forum Rencana Kerja (Renja) Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok telah selesai dilaksanakan di Kantor BKD, Gedung Dibaleka I, Jumat (14/03/25).
Tunjangan Hari Raya (THR) bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Depok akan segera cair. Rencananya, THR diberikan pada pekan depan.
Asisten Perekonomian dan Pembangunan (Ekbang) Kota Depok, Mohammad Fitriawan, secara resmi membuk Forum Rencana Kerja (Renja) Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok, di Kantor BKD, Gedung Dibaleka I, Jumat (14/03/25).