Temukan informasi terkini dengan mengikuti akun sosial media kami

Berita News

22 Apr 2025, 10:10 WIB
549
Plt Aspemkesra Depok Ungkap Pentingnya Menjaga Kesehatan Mental di Tempat Kerja

Pelaksana Tugas (Plt) Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Aspemkesra) pada Sekretariat Daerah (Setda) Kota Depok Manguluang Mansyur membuka kegiatan Talkshow Kemitraan Bidang Kesehatan se-Kota Depok Tahun 2025 di Aula Serbaguna Lantai 10 Gedung Dibaleka II, Selasa (22/04/25).