Camat Sukmajaya, Wiyana mengimbau kepada seluruh lurah di wilayahnya untuk ikut berpartisipasi dalam menjaga keamanan dan ketertiban selama perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025.
Camat Pancoran Mas (Panmas), Zikri Dwi Darmawan mengimbau masyarakat untuk tetap waspada dan menjaga kesehatan di tengah musim hujan.
berita.depok.go.id - Lurah Mekarjaya Nelda Purnadia mengingatkan masyarakat diwilayahnya untuk menyalurkan hak pilih saat pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2024 yang akan berlangsung 27 November mendatang.
Camat Sukmajaya Wiyana menginstruksikan kepada sleuruh lurah di wilayahnya untuk melakukan sejumlah sosialisasi dan imbauan dalam memeriahkan Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-25 Kota Depok tahun 2025. Arahan tersebut disampaikan melalui Surat Imbauan Nomor 470/105-Pemtrantib yang dikeluarkan pada 7 April 2024.
Kelurahan Mekarjaya mengeluarkan Surat Imbauan Nomor 003/48-Kemasy yang ditujukan kepada Ketua RW setempat. Dalam surat tersebut, disampaikan sejumlah imbauan dalam menghadapi libur Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah.
berita.depok.go.id - Lurah Cisalak, Rini Ekasari mengeluarkan Surat Imbauan Nomor 367.1/072/IV/2024-Cslk pada 04 April 2024 dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban menjelang Idulfitri 1445 Hijriah.
berita.depok.go.id - Lurah Sukmajaya, Mulyadi meminta seluruh ketua RT dan RW di wilayahnya untuk menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan selama Bulan Suci Ramadan. Hal tersebut agar menciptakan suasana yang aman dan tentram selama menjalankan ibadah puasa.
Lurah Cisalak, Rini Ekasari mengajak seluruh stakeholder terkait diwilayahnya untuk melakukan sejumlah langkah antisipasi dalam menjaga keamanan dan ketertiban selama Bulan Suci Ramadan Tahun 1445 H.
Lurah Abadijaya, Sodik Murdiono mengimbau kepada masyarakat khususnya orangtua agar memantau aktivitas anak-anaknya selama Bulan Ramadan. Hal tersebut dilakukan untuk mencegah terjadinya kriminalitas dan aksi kumpul anak-anak.
berita.depok.go.id - Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk ikut serta dalam menjaga inflasi daerah selama bulan suci Ramadan dan Hari Raya Idulfitri.
Kelurahan Mekarjaya mengeluarkan Surat Imbauan Nomor 100/29-Pemtrantib yang ditujukan kepada Ketua RW setempat. Dalam surat per tanggal 04 Maret 2024 tersebut, disampaikan sejumlah imbauan selama Bulan Suci Ramadan 1445 H.
Lurah Cisalak, Rini Ekasari mengajak seluruh stakeholder terkait di wilayah Kelurahan Cisalak untuk bersama membantu menjaga keamanan saat malam pergantian tahun 2024. Sehingga dapat berjalan aman dan damai seperti perayaan Natal kemarin.
Lurah Sukmajaya, Mulyadi mengimbau warganya untuk mengantisipasi bahaya kebakaran, kekeringan, dan pencemaran udara. Imbauan tersebut dimaksudkan dalam menghadapi musim panas dan berpotensi kekeringan.
Kelurahan Mekarjaya mengeluarkan Surat Imbauan Nomor 200/818-Pem & Trantib per tanggal 18 April yang ditujukan kepada Ketua RW setempat. Dalam surat tersebut, disampaikan sejumlah imbauan dalam menghadapi libur Hari Raya Idulfitri 1444 Hijriah.
Lurah Baktijaya, Fajar Mei Hendri mengimbau warganya yang akan mudik lebaran untuk memperhatikan beberapa hal berikut. Semua itu guna memastikan kondisi rumah tetap aman saat ditinggal.