Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kecamatan Pancoran Mas (Panmas) menggelar salat Istisqa serentak bersama masyarakat.
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono menyebutkan, anak muda harus bangga mengenakan pakaian bermotif batik.
Masyarakat Kota Depok mendapatkan bantuan sosial (bansos) Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dari program Kartu Depok Sejahtera (KDS) milik Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2023.
Sebanyak 3.721 anak di Kelurahan Tanah Baru, Kecamatan Beji telah mendapatkan Kartu Identitas Anak (KIA).
Wali Kota Depok, Mohammad Idris menerbitkan Surat Edaran (SE) Nomor 451/564-KESRA tentang Himbauan Pelaksanaan Shalat Istisqa.
Disrumkim sosialisasikan RTLH bagi warga Pancoran Mas
Disdukcapil merekam data KTP-el siswa SMAN 1 Depok
Wakil Wali Kota mensosialisasikan perekaman KTP-el ke Siswa SMA Negeri 1 Depok
Tahun ini, sebanyak 360 warga di Kecamatan Pancoran Mas (Panmas) menerima bantuan sosial (bansos) Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dari program Kartu Depok Sejahtera (KDS).
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok menggelar Sosialisasi Manajemen Kegawatdaruratan Psikiatri, Selasa (03/10/23) yang dilaksanakan secara daring. Kegiatan tersebut diikuti tenaga kesehatan yang meliputi dokter, perawat, tenaga kesehatan di Puskesmas, Rumah Sakit (RS), klinik swasta dan dokter praktek mandiri se-Kota Depok.