Kelompok Wanita Tani (KWT) Khodijah yang berada di RW 06 Kelurahan Ratujaya, Kecamatan Cipayung, bisa berbangga hati.
Wali Kota Depok, Mohammad Idris hari ini meresmikan Balai RW 02 di Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas.
Plt. Camat Cipayung Asloe'ah Madjri menyebut, pihaknya bersama seluruh unsur terkait di wilayah gencar mensosialisasikan dan menertibkan warga yang tidak mengenakan masker.
Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin) Kota Depok terus berupaya mendorong pelaku Industri Kecil Menengah (IKM) untuk naik kelas.
Dinas Sosial Kota Depok kembali menggelar berbagai pelatihan keterampilan. Kali ini tujuh jenis Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) yang mendapatkan pelatihan tersebut.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok kembali memperbarui data perkembangan kasus Covid-19.
Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kecamatan Bojongsari menggelar kegiatan penguatan organisasi untuk menyambut perayaan Iduladha di masa pandemi Covid-19.
Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Depok, Sidik Mulyono mendukung adanya kegiatan Pra Uji Kompetensi Wartawan (UKW) yang digelar Perkumpulan Wartawan Online Independen.
RW 13 Kelurahan Pancoran Mas (Panmas) ditetapkan sebagai proyek percontohan (pilot project) Kampung Siaga Covid-19 (KSC-19).
Unit Pelaksanan Teknis Dinas (UPTD) Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Cipayung akan menerapkan pengelolaan sampah berteknologi Refuse Derived Fuel (DRF).