Kecamatan Tapos resmi memiliki Gerai Pamer Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di halaman Kantor Kelurahan Jatijajar.
Kecamatan Tapos mengadakan Acara Puncak Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Republik Indonesia di Lapangan Swiss, Sabtu 03 September 2022.
Camat Tapos, Abdul Mutolib meminta para lurah untuk memantau dan mengawasi upacara dan perayaan kemerdekaan 17 Agustus di wilayah masing-masing. Terutama penerepan protokol kesehatan (prokes) Covid-19.
Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Depok, Supian Suri mewakili Wali Kota Depok, Mohammad Idris menghadiri pelatihan jurnalistik yang diadakan Ikatan Jurnalistik Televisi Indonesia (IJTI) Korda Kota Depok bersama PT Karabha Digdaya di ruang Emeralda 1, Emeralda Golf Club, Senin (01/08/22). Kegiatan tersebut diikuti sebanyak 50 siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) sederajat yang ada di Kecamatan Tapos dan Cimanggis.
Kelurahan Cimpaeun memiliki dua program unggulan dalam mengikuti Lomba Posyandu tingkat Kota Depok Tahun 2022. Yaitu, Sistem Informasi Potensi Cimpauen (Sipoci) dan Catatan harian berita stunting (Caritating).
Sebanyak 30 warga Kelurahan Sukatani mendapatkan pelatihan olahan lokal di Wisma Kinasih, Depok, Kamis (28/07) kemarin. Pelatihan ini untuk membumikan olahan produk lokal yang menjadi ciri makanan di wilayahnya.
Kelurahan Cilangkap bersama tiga pilar ikut mengawal perayaan malam Tahun Baru Islam 2022. Terdapat sejumlah kegiatan keagamaan yang dilakukan oleh warga untuk menyambut Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 Hijriah.
Camat Tapos, Abdul Mutolib mengistruksikan kepada para Lurah untuk melakukan pemantauan pada malam Tahun Baru Islam 1 Muharam 1444 Hijriah di wilayahnya. Pemantauan dilakukan guna memastikan seluruh kegiatan keagaaman berjalan lancar dan kondusif.
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono (IBH) meninjau kelengkapan peralatan dan fasilitas kesehatan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Anugrah Sehat Afiat (ASA) di Kelurahan Cimpaeun pada Rabu (20/07/22).
Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono meninjau persiapan operasional Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Anugerah Sehat Afiat (ASA) wilayah timur, Jalan Raya Cimpaeun, Kecamatan Tapos, Rabu (20/07/2022).
Camat Tapos Abdul Mutolib minta peran kelompok kerja lanjut usia (pokja lansia) tingkat kelurahan dioptimalkan. Optimalisasi tersebut, menurutnya, demi terwujudnya warga lanjut usia (lansia) tangguh di semua wilayahnya.
Kecamatan Tapos menggelar Jambore Anak dan Remaja di Wisma Bhakti, Kabupaten Bogor pada 12-13 Juli 2022. Kegiatan tersebut diikuti oleh 25 pengurus Forum Anak Kecamatan Tapos.
Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Depok, Elly Farida, hari ini memberikan motivasi dan penguatan kepada Kelompok Kerja (Pokja) Lansia Kelurahan Tapos. Dalam kesempatan tersebut dirinya menitipkan sejumlah pesan kepada Pokja Lansia Kelurahan Tapos agar mereka bisa bahagia selama menjalani hidup.
Kecamatan Tapos mengadakan kegiatan Jambore Anak dan Remaja yang diikuti Forum Anak Depok se-Kecamatan Tapos di Wisma Bhakti Pertiwi, Jalan Raya Cipanas, Tugu Utara, Cisarua, Selasa (13/07/2022). Kegiatan turut dihadiri Ketua TP PKK Kota Depok Elly Farida
Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Kelurahan Jatijajar akan mengadakan pemeriksaan IVA Test atau deteksi dini kanker mulut rahim. Pemeriksaan dilakukan di Posbindu RW 13, Kelurahan Jatijajar.