Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono, secara resmi membuka kegiatan ujian Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) Kota Depok Tahun 2021 di Gedung Balai Rakyat Depok II, Kelurahan Mekar Jaya, Kecamatan Sukmajaya.
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono (IBH) hari ini membuka ujian Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) Kota Depok Tahun 2021 di Gedung Balai Rakyat Depok II, Kelurahan Mekar Jaya, Kecamatan Sukmajaya.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Panitia Seleksi Pengadaan Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) di Lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Depok Tahun Anggaran 2021 telah merilis sejumlah ketentuan pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS).
Pjs Wali Kota Depok, Dedi Supandi,meninjau sekaligus membuka kegiatan pelaksanaan tes pelaksanaan SKB CPNS Tahun 2019 di Balairung Budi Utomo, Hotel Bumi Wiyata, Rabu (07/10/2020). (Diskominfo)
Pjs Wali Kota Depok, Dedi Supandi, didampingi Kepala BKPSDM Kota Depok, Supian Suri, meninjau sekaligus membuka kegiatan pelaksanaan tes pelaksanaan SKB CPNS Tahun 2019 di Balairung Budi Utomo, Hotel Bumi Wiyata, Rabu (07/10/2020)
Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun 2019 di Kota Depok akan dimulai pada 07-08 Oktober 2020. Dikonfirmasi, jumlah peserta yang akan mengikuti ujian tersebut sebanyak 690 orang.
Penyelenggaraan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun 2019 di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Depok akan dimulai pada 03 September 2020. Karena itu, Pemkot mengeluarkan sejumlah aturan yang harus diikuti peserta, saat pelaksanaan tes nanti.
Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun 2019 di Kota Depok akan kembali dilanjutkan.