Pemerintah Kota (Pemkot) Depok terus berupaya menambah ruang terbuka publik yang nyaman untuk masyarakat.