Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Depok melakukan penertiban terhadap perumahan yang ada di Kelurahan Kemiri Muka, Kecamatan Beji.