Wali Kota Depok menyerahkan sejumlah penghargaan pada apel pagi ASN
Ribuan personel Komando Distrik Militer (Kodim) 0508/Depok 0508/Depok berkolaborasi dengan jajaran angkatan bersenjata Tentara Nasional Indonesia (TNI), Polres Metro Depok, Pemerintah Kota Depok, masyarakat, dan komunitas melakukan gerakan pembersihan Sungai Ciliwung dari sampah-sampah.
Peringati HUT TNI Ke-79, Kodim 0508/Depok menggelar aksi bersihkan sungai Ciliwung
Sebanyak 114 kader Posyandu dari 63 kelurahan di Kota Depok mengikuti Pelatihan Orientasi Integrasi Layanan Primer (ILP).
Kelurahan Pondok Cina (Pocin) Kecamatan Beji terus menggalakkan Gerakan Masyarakat Sadar Berolahraga atau Gemas Bro.
Sejumlah inovasi digulirkan Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kecamatan Beji untuk mewujudkan Pengembangan Anak Usia Dini Holistik Integratif (PAUD HI) di wilayah. Salah satunya Ting-ting atau parenting itu penting.
Pemkot Depok menggelar Pembinaan Karakter ASN Setda
Staf Ahli Wali Kota Depok bidang Politik, Hukum dan Pemerintahan, Wijayanto membuka kegiatan pembinaan karakter Aparatur Sipil Negara (ASN) bagi pegawai Sekretariat Daerah (Setda) Kota Depok di Aula Teratai Gedung Balai Kota.
Aparatur Kelurahan Jatimulya menggelar acara optimalisasi kelompok kegiatan (poktan) Bina Keluarga Balita (BKB).
Staff Ahli Wali Kota Depok Bidang Sumber Daya Manusia (SDM) dan Kemasyarakatan Pemerintah Kota (Pemkot) Depok, Diah Sadiah, hari ini memimpin Apel Jumat Pagi Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Depok.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Dinas Komunikasi dan Informatika ikut serta dalam Launching Computer Security Incident Response Team (CSIRT) atau Tim Tanggap Insiden Siber (TTIS) tahun 2024 di Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN), Jalan Raya Muchtar, Bojongsari, Kota Depok Kamis (10/10/24).
berita.depok.go.id - Lurah Cisalak Rini Ekasari mengajak seluruh masyarakat diwilayahnya untuk turut menyukseskan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Lurah Pangkalan Jati, Tarmuni berharap para peserta pelatihan Servis AC bisa memanfaatkan ilmu yang didapat untuk membuka badan usaha bersama. Dengan begitu mereka bisa mengurangi angka pengangguran di Kota Depok.
Kecamatan Sukmajaya mengeluarkan Surat Edaran (SE) Nomor 657.1/401 Tentang Imbauan Pengelolaan Sampah.
Wali Kota Depok, Mohammad Idris, memberikan ucapan selamat kepada para pimpinan DPRD Kota Depok periode 2024-2029 yang baru dilantik dalam Rapat Paripurna Pengucapan Sumpah/Janji di Ruang Sidang DPRD Kota Depok, Kecamatan Cilodong, Kamis (10/10/24).
Ade Supriyatna dari Fraksi PKS resmi dilantik sebagai Ketua definitif Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok periode 2024-2029. Pengucapan Sumpah/Janji Pimpinan DPRD berlangsung dalam Rapat Paripurna di Ruang Sidang DPRD Kota Depok, Kecamatan Cilodong, pada Kamis (10/10/24).
Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Depok, Nina Suzana kembali menegaskan kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Depok agar melaksanakan sikap netralitas selama pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
ODF 100 Persen, Aparatur Kelurahan Sawangan Bongkar Jamban Liar yang Terbengkalai
Program Gerakan Peduli Stunting (GPS) yang digalakkan Kecamatan Bojongsari bersama komunitas serta maayarakat berbuah manis. Usai berjalan sekama tiga bulan, beberapa anak tercatat mengalami kenaikan berat badan.