Palang Merah Indonesian (PMI) Kota Depok terus melakukan berbagai upaya untuk mencegah penyebaran virus Corona (Covid-19).
Polres Metro Depok bersama Kodim 0508/Depok dan Dinas Perhubungan Kota Depok melakukan monitoring ke sejumlah titik Check Point Pengawasan Pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) wilayah.
Wakil Wali Kota Depok, Pradi Supriatna, bersama Kapolresta Depok, Kombes Pol Azis Andriansyah dan Dandim 0508 Depok, Letkol Inf Agus Isrok Mikroj melakukan sidak dalam rangka monitoring Pengawasan Pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di kawasan Terminal Jatijajar, Sabtu (23/05/2020).
Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kota Depok telah merilis data terbaru perkembangan kasus Coronavirus (Covid-19). Berdasarkan data yang dirilis pada Sabtu 23 Mei 2020, pasien sembuh bertambah satu orang menjadi 118 orang.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok telah membentuk Tim Pemulasaraan Jenazah pasien positif virus Corona atau Covid-19 yang tersebar di 11 Kecamatan.
Kementerian Agama (Kemenag) Kota Depok mendukung keputusan pelaksanaan Salat Idulfitri bersama keluarga inti di rumah.
Pemkot Depok Gencarkan Rapid Test dan Swab PCR
Sebanyak 160 warga di Kelurahan Pancoran Mas (Panmas) hari ini mengikuti rapid test virus Corona atau Covid-19 yang diadakan oleh Unit PelaksanaTeknis Dinas (UPTD) Puskesmas Pancoran Mas.
Pemerintah Kota (Pemkot) berjanji seluruh tenaga kesehatan (nakes) yang bertugas di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Depok akan dilengkapi dengan alat pelindung diri (APD) yang lengkap.
Asosiasi Industri Kreatif Daerah (AIKD) Depok memberikan bantuan kepada sejumlah warga terdampak Coronavirus (Covid 19) di wilayah Kelurahan Abadijaya.
Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Depok menutup sementara pelayanan poliklinik selama 14 hari ke depan. Penutupan tersebut dimulai dari tanggal 22 Mei hingga 8 Juni 2020 karena adanya belasan tenaga kesehatan (nakes) yang positif terkena Coronavirus (Covid-19).
Wali Kota meninjau lokasi banjir di Perumahan BSI Duren Mekar Bojongsari
Wali Kota Depok meninjau pelaksanaan Rapid Test di Giant Tole Iskandar
Guna mengantisipasi melonjaknya volume sampah saat lebaran, Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Depok telah melakukan berbagai persiapan.
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Depok mengeluarkan Surat Peringatan Pelaksanaan Ibadah Salat Idulfitri di masa pandemi Coronavirus (Covid-19).
Forum Komunikasi Depok Sehat (FKDS) Kota Depok turut serta berkontribusi dalam mensosialisasikan pencegahan Coronavirus (Covid-19).
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Depok mengimbau seluruh muslim agar tidak ziarah kubur menjelang Idulfitri 1441 Hijriah (H) di tengah pandemi Coronavirus (Covid-19). Terutama, saat ini Kota Depok masih memberlakukan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) guna memutus penyebaran Covid-19.
Kelurahan Pondok Petir (Pontir) memberikan pasokan bahan makanan bagi warga berstatus Orang Dalam Pemantauan (ODP) Coronavirus atau Covid-19.
Sebanyak 7.285 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Depok sudah menerima bantuan Jaring Pengaman Sosial (JPS) yang bersumber dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Pemprov Jabar). Bantuan tersebut terfokus bagi masyarakat Depok yang terdata di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).