Wali Kota Depok, Mohammad Idris membuka Rapat Kerja (Raker) Komite Rekreasi Masyarakat Indonesia (KORMI) di Hotel Savero, Jalan Margonda Raya, Kamis (18/08/22). Dalam kesempatan tersebut, dirinya meminta pengurus KORMI meningkatkan angka partisipasi masyarakat berolahraga, khususnya anak muda.
Wali Kota Depok, Mohammad Idris memborong produk olahan pangan buatan Perempuan Kepala Keluarga (PEKKA) Sukatani hasil dari Pelatihan Pembuatan Snack atau Jajanan Tradisional yang digelar Kelurahan Sukatani.