Tim dari Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) Republik Indonesia melakukan kunjungan ke Posyandu Edelweis RW 13 Kelurahan Harjamukti, Kecamatan Cimanggis, Senin (24/06/24).
Pemkot Depok Ikuti Rapat Evaluasi Pencegahan Stunting Bersama Kemenko PMK
berita.depok.go.id - Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) Republik Indonesia (RI) melakukan Monitoring dan Evaluasi (Monev) terhadap pelaksanaan kebijakan peningkatan ketahanan keluarga di Kota Depok.
Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kota Depok melakukan koordinasi dengan Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK).
Wali Kota menghadiri Proteksi Kemenko PMK RI secara vIrtual
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok hari ini mengikuti webinar nasional diseminasi Rencana Aksi Nasional (RAN) Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Holistik Integratif (HI) dan kerangka perawatan pengasuhan anak usia dini dalam kontribusinya untuk pencegahan stunting.