15 rumah yang mengalami kerusakan akibat terjangan angin puting beliung di Kelurahan Bedahan, Kecamatan Sawangan kini mulai diperbaiki.