Wali Kota Depok Mohammad Idris selaku Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kota Depok menerima bantuan secara simbolis berupa Alat Pelindung Diri (APD), masker kain, cairan disinfektan dan sembako dari Gereja Bethel Indonesia (GBI) dan GP Farmasi Indonesia di Gedung Balai Kota Depok, Kamis (23/04/2020).
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok hari ini mengeluarkan Surat Edaran (SE) Wali Kota Nomor :460/193- Huk/GT tentang Peran Serta Warga Masyarakat dalam Penanganan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19). SE tersebut berisi imbauan kepada masyarakat untuk bekerjasama menangani dampak dari pandemi Covid-19.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok saat ini belum mengeluarkan keputusan resmi terkait larangan mudik. Hal tersebut dikarenakan masih menunggu kebijakan teknis dari Kementerian Perhubungan melalui BPTJ.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Badan Perencanaan Pembangunan, dan Penelitian Pengembangan Daerah (Bappeda), hari ini mengikuti Virtual Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Provinsi Jawa Barat (Jabar).
Peringatan Hari Bumi Sedunia ke-50 terasa berbeda tahun ini, mengingat adanya pandemi Covid-19 yang melanda hampir di seluruh dunia.
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Depok terus melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Kota Depok untuk menekan Covid-19.
Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Depok meminta perusahaan di Kota Depok untuk mempertahankan karyawannya di tengah pandemi virus Corona atau Covid-19.
Pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Kota Depok telah memasuki hari ketujuh.
Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kecamatan Cimanggis membagikan 800 nasi kotak untuk warga terdampak pandemi Coronavirus atau Covid-19.
Upaya memaksimalkan penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Depok melakukan monitoring ke sejumlah perusahaan.