Badan Perencanaan Pembangunan dan Penelitian Pengembangan Daerah (Bappeda) hari ini menggelar Webinar tentang Strategi Pencapaian Kinerja Pemerintah Daerah dengan Pola Kerja Baru Aparatur Sipil Negara (ASN).
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Depok meminta para lurah untuk bisa melakukan pengawasan terhadap taman kelurahan yang sudah dibangun di wilayahnya.
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Depok terus berupaya melakukan pembangunan taman kelurahan untuk melengkapi target Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD).
Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok mulai melakukan penanganan terhadap ambrolnya saluran irigasi yang berada di Jalan Wadas, Kecamatan Pancoran Mas.
Pemuda Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata (Disporyata) Kota Depok mengadakan Lomba Karya Tulis Korpri.
Jumlah pasien Covid-19 berstatus Orang Tanpa Gejala (OTG) yang sembuh terus bertambah di Wisma Makara Universitas Indonesia (UI).
Sebanyak lima pasien positif Covid-19 berstatus Orang Tanpa Gejala (OTG) di Wisma Makara Universitas Indonesia (UI) telah selesai menjalani masa isolasi.
Sebanyak 30 Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) merasa sangat terbantu secara promosi dan penjualan dalam kegiatan Pasar Industri Kreatif Depok yang diadakan di Trans Studio Mall (TSM) Cibubur, Kecamatan Cimanggis. Kegiatan ini akan berlangsung hingga 11 Desember 2020 oleh Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota Depok.
Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Depok, Widyati Riyandini meminta kepada seluruh Perangkat Daerah (PD) agar segera melakukan penginputan dokumen terkait Perencanaan dan Penganggaran Responsif Gender (PPRG).
Satlantas Polres Metro Depok mengikuti penilaian Road Safety Partnership Action (RSPA) Tahun 2020 tingkat nasional di Aula Lt.10 Gedung Dibaleka II, Jumat (27/11/2020). Dalam kesempatan tersebut, hadir Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Depok, Dadang Wihana yang ikut mempresentasikan mengenai Manajemen JoTRAM.