Lurah Cisalak, Wiyana meminta warganya untuk menerapkan personal lockdown.
Kelurahan Limo, beberapa waktu lalu memberikan pelatihan kewirausahaan kepada sejumlah warganya. Pelatihan tersebut disambut baik oleh para pesertanya.
Kepala Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Depok menyebut, terdapat sejumlah faktor yang harus dipertimbangkan perusahaan untuk mengajukan Upah Minimum Sektoral Kota (UMSK) ke Provinsi Jawa Barat (Jabar).
Kepala Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Depok, Manto menyebut, sebanyak 21 perusahaan yang ada di Kota Depok telah mengajukan Upah Minimum Sektoral Kota (UMSK) kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Depok.
Lurah Depok Jaya, Herman mengimbau warganya untuk taat membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebelum jatuh tempo.
Upaya mengendalikan peningkatan dan penyebaran kasus Covid-19 klaster perkantoran, Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok membatasi layanan tatap muka.
Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin) Kota Depok menutup sementara operasional Gedung Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) yang terletak di halaman Balai Kota.
Karang Taruna (Katar) Kecamatan Bojongsari menggelar lomba mural di halaman Kecamatan Bojongsari, Selasa (01/09/20).
Sebanyak 123 jajaran Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Depok menjalani Swab massal.
Pemerintah Kota Depok kembali memberlakukan pembatasan aktivitas di pusat perbelanjaan.