Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagin) Kota Depok berencana menjadikan dua pasar tradisional sebagai pasar Standar Nasional Indonesia (SNI) di tahun ini.