Sebanyak 45 tenaga kesehatan di Kota Depok mengikuti Pelatihan Bantuan Hidup Dasar dan Pertolongan Pertama Kegawatdaruratan Pertama Pada Kegawatdaruratan Sehari-hari. Kegiatan yang dimotori Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok tersebut dilaksanakan pada 24-25 Oktober lalu yang dilaksanakan secara daring dan luring.