Satuan Tugas (satgas) Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok diterjunkan dalam menangani jalan amblas di Kampung Nyencle RT 003 RW 001, Kelurahan Cilangkap, Kecamatan Tapos, Rabu (15/01/25).
Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok melakukan perbaikan lubang di Jalan Sawangan Permai, Kelurahan Sawangan Baru, Kecamatan Sawangan, Kamis (05/09/24).
Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok telah mengirimkan satu regu Satuan Tugas (Satgas) untuk melakukan penanganan jalan amblas di Jalan Merpati Raya, Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas.
Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok menurunkan satu regu satuan tugas (satgas) untuk melakukan penanganan jalan amblas di Boulevard Grand Depok City (GDC) Kelurahan Kalibaru, Kecamatan Cilodong.
Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok mulai melakukan penanganan terhadap jalan amblas yang terjadi di kawasan Grand Depok City (GDC) Kelurahan Kalimulya Kecamatan Cilodong.
Pjs Wali Kota Depok Dedi Supandi meninjau langsung lokasi amblasnya jalan yang terjadi di Jalan Wadas, Kecamatan Pancoran Mas.