DPRD Kota Depok menggelar rapat paripurna persetujuan perubahan APBD TA 2023
Wakil Wali Kota menghadiri Rapat Paripurna DPRD dalam rangka persetujuan perubahan APBD TA 2023
Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono (IBH) melepas rombongan Timur Indonesia Bersatu (TIB) Kota Depok di Lapangan Balai Kota Depok, Sabtu (30/09/23). Rombongan sebanyak 600 orang tersebut akan mengikuti Kegiatan Silaturahmi Kebangsaan yang akan diselenggarakan di Senayan, Jakarta.
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Depok Tahun Anggaran 2023 pada Rapat Paripurna Masa Sidang Ketiga Tahun 2023 di Gedung DPRD Depok, Jumat (30/09/23).
Tim Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-118 Kodim 0508/Depok selain mengerjakan pembangunan fisik, juga gencar melakukan kegiatan non fisik melalui penyuluhan.
Progres pembangunan fisik dalam kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-118 Komando Distrik Militer (Kodim) 0508/Depok yang berlangsung di Kelurahan Rangkapan Jaya, Kecamatan Pancoran Mas rata-rata sudah mencapai kurang lebih 50 persen.
Kepala Dinas Sosial (Dinsos) Kota Depok Asloe’ah Madjri meminta seluruh Perangkat Daerah (PD) untuk melaporkan jika terdapat bantuan sosial (bansos), baik dari pusat maupun Kota Depok yang tidak tepat sasaran.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) mulai melakukan penataan trotoar dan saluran di Jalan Komjen Pol M.Jasin Kelurahan Tugu, Kecamatan Cimanggis.
Badan Penyelenggaran Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Kota Depok membuka pelayanan loket informasi di Rumah Sakit Umum Daerah Khidmat Sehat Afiat (RSUD KiSA) Kota Depok. Layanan yang bernama Pojok Mobile Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) ini baru diluncurkan, Jumat (29/09/23).
Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Depok sudah mendistribusikan 82 ribu liter air bersih kepada empat kecamatan dan sembilan kelurahan di Depok, terdampak kekeringan akibat kemarau panjang.