Upaya mendorong potensi pengusaha baru, sebanyak 35 warga Kelurahan Pondok Jaya, Kecamatan Cipayung diberikan pelatihan olahan produk makanan lokal.
Pemerintah Kota (Pemkot) Solok, hari ini melakukan Kunjungan Kerja (Kunker) ke Kota Depok.
Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok memiliki aplikasi berbasis website bernama Tax Register atau T-reg.
Sebagai bukti transparansi perolehan pajak, Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok memiliki sebuah aplikasi berbasis website.
Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kota Depok Elly Farida, berkomitmen untuk terus mendorong dan memfasilitasi pengerajin mempromosikan produk yang dimilikinya.
Kepala Bidang Pajak Daerah 1 Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok, Endra menyebut, program Easy Tax memiliki banyak manfaat.
Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok terus menciptakan inovasi-inovasi untuk memudahkan Wajib Pajak (WP) dalam membayar pajak.
Sebanyak 25 Pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) binaan Kelurahan Cisalak, Kecamatan Sukmajaya mengikuti Pelatihan Aneka Olahan Lokal.
Kecamatan Sukmajaya terus mendapat bantuan perbaikan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dari Pemerintah Kota (Pemkot) Depok setiap tahun.
Sebanyak 25 Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) kelompok Wanita Rawan Sosial Ekonomi (WRSE) di Kelurahan Bojongsari mendapatkan pelatihan tata boga dari Dinas Sosial (Dinsos) Kota Depok.