Pemerintah Kota (Pemkot) Depok membawa puluhan produk Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) yang tergabung dalam koperasi pada pameran Puspa Karya Nusantara atau 'Pusaka', di Graha Manggala Siliwangi, Kota Bandung, 4-8 Desember 2024.