Kota Depok selain meraih penghargaan pada Jabar Stunting Summit (JSS) 2022, ada hal membanggakan lainnya. Pasalnya, empat penari asal Depok yang tergabung dalam Sanggar Cantiq tampil saat pembukaan acara tersebut di Gedung Sate, Kantor Pemerintah Provinsi Jawa Barat, Rabu (14/12/22).