Salah satu pelaku Industri Kecil Menengah (IKM) Kota Depok, Fiorellya By Dwee membuka butik baru di Lantai 1 Trans Studio Mall Cibubur, Selasa (06/06/23).
Desainer asal Kota Depok, Dwi Wahyuni turut berpartisipasi pada ajang Indonesia Fashion Week (IFW) 2023 yang digelar di Jakarta Convention Center.