Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Depok, Sidik Mulyono, menghadiri sekaligus memberikan sambutan pada kegiatan Pelantikan Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tahun 2021-2024 di Gedung Balai Rakyat, Jalan Bangau Raya, Jumat (18/06/2021). Kegiatan turut dihadiri Ketua DPRD Kota Depok, TM Yusuf Saputra. (JD04/EUD02)