Wakil Wali Kota Hadiri Pelatihan dan Sertifikasi Tenaga Terampil BUJK
JD 04 - berita depok
48
Kamis, 10 Jun 2021, 9:38 WIB
Tautan disalin
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono, menghadiri sekaligus membuka kegiatan Pelatihan dan Sertifikasi Tenaga Terampil Badan Usaha Jasa Konstruksi (BUJK) Kota Depok di Balairung Dwidjosewojo, Hotel Bumi Wiyata, Rabu (09/06/2021).