Kecamatan Tapos Sediakan Layanan Tes Antigen Sebelum Musrenbang
JD 01 - berita depok
27
Senin, 7 Feb 2022, 15:56 WIB
Tautan disalin
Kecamatan Tapos menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat Kecamatan Tapos di Kinasih Resort, Senin (07/02/2022). Sebelum kegiatan, peserta Musrenbang harus menjalani tes swab antigen terlebih dulu. (JD01/ED02/EUD02)