Kecamatan Tapos menggelar Vaksinasi Massal Covid-19 di Perumahan Permata Cimanggis, Kelurahan Cimpaeun, Jumat (24/06/22). Vaksinasi massal tersebut diikuti oleh warga kelurahan Cimpaeun yang ingin mendapatkan vaksin dosis 1, 2, dan 3 (booster). (JD01/EUD02)