Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI) mengumumkan Human Metapneumovirus (HMPV), virus yang menyebabkan infeksi saluran pernapasan, telah masuk ke Indonesia.
Wali Kota Depok, Mohammad Idris mengimbau masyarakat untuk menggalakkan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) demi menghadapi Coronavirus atau Covid-19 yang kembali merebak.
Wali Kota Depok Mohammad Idris menghadiri sekaligus menerima kedatangan Tim Juri Rechecking Lomba Gerakan Keluarga Sehat, Tanggap, Tangguh Bencana (Gagah Bencana) tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2023 di Kantor Kelurahan Cimpaeun Tapos, Senin (10/07/23). Kegiatan turut dihadiri Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Depok, Elly Farida, perwakilan kepala perangkat daerah serta camat dan lurah se-Kecamatan Tapos
Pemerintah Kota Depok kembali meraih sejumlah penghargaan dari Provinsi Jawa Barat (Jabar) atas lomba-lomba yang telah diikuti di tingkat provinsi beberapa waktu lalu.
Kelurahan Depok Jaya tepatnya di RW 09 menjadi lokasi fokus (lokus) penilaian lomba Keluarga Sehat, Tanggap dan Tangguh Bencana (Gagah Bencana) dan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) tingkat Provinsi Jawa Barat (Jabar) Tahun 2022.
berita.depok.go.id – Wali Kota Depok, Mohammad Idris menerima Tim Verifikasi Lapangan (Verlap) Lomba Keluarga Sehat, Tanggap dan Tangguh Bencana (Gagah Bencana) dan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) tingkat Provinsi Jawa Barat (Jabar) Tahun 2022. Rombongan yang tergabung dalam Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Jabar diterima di Ruang Nusa Indah, Balai Kota Depok, Selasa (22/11/22).
Wali Kota Depok menyambut kedatangan tim Rechecking Gagah Bencana dan PHBS Tingkat Jabar
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok menjalani verfikasi lapangan atau rechecking Lomba Keluarga Sehat Tanggap dan Tangguh Bencana (Gagah Bencana) serta PHBS di Kantor Kelurahan Depok Jaya, Selasa (22/11/2022). Kegiatan turut dihadiri Asisten Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat (Aspemkesra) Kota Depok, Sri Utomo serta perangkat daerah terkait.
Wali Kota Depok, Mohammad Idris menerima kunjungan Tim Rechecking Lomba Keluarga Sehat Tanggap dan Tangguh Bencana (Gagah Bencana) Provinsi Jawa Barat (Jabar) di Gedung Balai Kota, Selasa (22/11/2022). Kegiatan turut dihadiri Wakil Ketua TP-PKK Kota Depok Etty Maryati Salim serta kepala perangkat daerah terkait.
Warga RW 05 Kelurahan Depok, Kecamatan Pancoran Mas (Panmas) mulai menggeliatkan kembali kerja bakti membersihkan lingkungan Perumahan Bella Cassa.
Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok, Mary Liziawati mengatakan, saat ini belum ditemukan kasus gagal ginjal akut misterius pada anak di Kota Depok. Meski demikian, dirinya mengimbau kepada seluruh masyarakat tetap waspada dengan melaksanakan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) dan menerapkan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS).
Aparatur Kelurahan Jatimulya sedang menggencarkan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) dengan melakukan Gerakan Serentak (Gertak) Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS) di satuan pendidikan jenjang Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dan Taman Kanak-kanak (TK).
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok meluncurkan inovasi Kantor MENORRRRR atau Memilah ampah, Enyahkan asap rokok, Ngecek kesehatan berkala, Olahraga secara rutin, Ringkas, Rapi, Resik, Rawat dan Rajin di aula Teratai Balai Kota Depok, Selasa (26/07/22).
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok kembali memperbarui data perkembangan kasus Coronavirus atau Covid-19 di Kota Depok. Berdasarkan data yang dirilis per 16 Juli 2022, terjadi penambahan pada kasus konfirmasi positif.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok kembali memperbarui data perkembangan kasus Covid-19 di Kota Depok.