Pemerintah Kota (Pemkot) Depok kini memiliki platform berbasis kecerdasan buatan yang dirancang untuk memperkuat ekosistem kolaborasi dan inovasi di tingkat lokal.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok resmi meluncurkan sebuah platform berbasis kecerdasan buatan yang dirancang untuk memperkuat ekosistem kolaborasi dan inovasi di tingkat lokal.