Cek Stok dan Harga Komoditi, Wamen Pertanian Sidak ke Pasar Agung
Wakil Menteri (Wamen) Pertanian RI, Harvick Hasnul Qolbi melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Pasar Agung, Kecamatan Sukmajaya, hari ini
Ground Breaking Gedung Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi Kominfo
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono didampingi Sekretaris Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Kota Depok, Nurlaelah menghadiri Press Conference dan Ground Breaking Gedung Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi (BBPPT) Kementerian Komu...
Pembangunan BBPPT Harus Mampu Beri Efek Berganda Bagi Peningkatan Ekonomi Kota Depok
Menteri Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (Mekominfo RI), Jhonny Gerard Plate menegaskan, pembangunan Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi (BBPPT) Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) di Kecamatan Tapos harus mampu mem...
Tutup Musrenbang Kota, IBH Sampaikan Sejumlah Pesan
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono (IBH) resmi menutup kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangun (Musrenbang) Rencana Kerja Perangkat Daerah (RKPD) Tingkat Kota Depok tahun 2023.
Satpol PP dan Polres Metro Depok Bagikan Masker di Simpang Ramanda
Satpol PP dan Polres Metro Depok membagikan Masker di Simpang Ramanda
Lima Perangkat Daerah dan Tiga Kelurahan Dianugerahi SAPA SABA Award 2022
Badan Perencanaan Pembangunan dan Penelitian Pengembangan Daerah (Bappeda) Kota Depok memberikan penghargaan kepada Perangkat Daerah dan kelurahan melalui program Sinergitas Perencanaan Partisipatif Pembangunan (SAPA SABA) Award 2022.
Capaian PN Depok Sepanjang 2021, 99,4 Perkara Tuntas Terselesaikan
Pengadilan Negeri (PN) Kota Depok bertekad untuk terus melakukan transparansi di lembaganya.
Diskominfo Sabet Penghargaan SAPA SABA Award 2022
Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Depok berhasil meraih penghargaan Sinergitas Perencanaan Partisipatif Pembangunan (SAPA SABA) Award 2022.
Kebakaran Rumah di Cipayung Berhasil Ditangani Damkar Depok
Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Penyelamatan Kota Depok bergerak cepat menangani kebakaran yang menghanguskan empat rumah milik warga di Kampung Pondok Jaya, RT 01/RW 04, Kelurahan Pondok Jaya, Kecamatan Cipayung.
Hari Ini 397 Siswa SDN Depok 1 Mulai Divaksin Perdana
Sebanyak 397 siswa SDN Depok 1 di Kecamatan Pancoran Mas menjalani Vaksinasi Covid-19. Pemberian vaksin tersebut sejalan dengan pembukaan (kick off) pelaksanaan vaksinasi usia 6 - 11 tahun yang resmi dibuka hari ini serentak di DKI Jakarta, Banten, dan Ko...
Kota Depok Gandeng RSU Bunda Aliyah Bagikan Cara Merawat Pasien Corona Lansia dan Komorbit di Rumah
Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Kota Depok rutin memberikan motivasi dan edukasi bagi warga isolasi Covid-19 di Isolasi Terpusat dan Isolasi Mandiri secara virtual. Kali ini, pihaknya berkolaborasi dengan Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak...
Pemkot Depok Salurkan KDS Pendidikan Bagi 743 Siswa Prasejahtera
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok hari ini menyalurkan sebanyak 743 Kartu Depok Sejahtera (KDS) pendidikan bagi siswa SMA sederajat yang berasal dari keluarga prasejahtera.
Disperdagin Bekali 20 Pelaku IKM Pelatihan Desain Fashion
Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin) Kota Depok memfasilitasi 20 pelaku Industri Kecil Menengah (IKM) pelatihan desain fashion.
Wakil Wali Kota Apresiasi Kepedulian KNPI terhadap Situ Citayam
Wakil Wali Kota Apresiasi Kepedulian KNPI terhadap Situ Citayam
Wali Kota Depok Cek Kesiapan Tempat Isoter di RSUD ASA
Wali Kota Depok mengunjungi RSUD ASA Tapos