Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Depok, Mohammad Thamrin mendukung adanya upaya satuan pendidikan memberikan informasi dan antisipasi penyebaran virus Corona.
Wali Kota Depok Mohammad Idris meminta kepada pihak sekolah agar beraktivitas seperti biasa dan tidak meliburkan kegiatan belajar mengajar (KBM).
Sebanyak 9875 pelajar SD dan SMP sederajat mengikuti Festival dan Kompetisi Pendidikan (FKP) Tingkat Kota Depok.
Wali Kota Depok Mohammad Idris meminta agar warga tidak merespons berlebihan dalam menyikapi virus Corona.
Sebanyak 71 tenaga medis di Rumah Sakit (RS) Mitra Keluarga Depok saat ini dalam pantauan Pemerintah Kota (Pemkot Depok).
Wali Kota Depok, Mohammad Idris masih menunggu keputusan dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes) terkait hasil kajian penetapan status, setelah adanya dua warga Depok yang positif terkena virus Korona.
Wali Kota Depok, Mohammad Idris menanggapi dua warganya yang dinyatakan positif terinfeksi Pneumonia Novel Coronavirus (nCoV) atau Virus Corona.
Sebanyak sembilan Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Depok resmi memasuki masa purnabakti.
Sebanyak 241 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) hari ini resmi menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN) di Pemerintah Kota (Pemkot) Depok. Setelah mereka melakukan pengambilan sumpah/janji langsung oleh Wali Kota Depok, Mohammad Idris di Lapangan Balai Kota, Se...
-Kepala Dinas Perdagangan dan Industri (Disperdagin), Zamrowi memberikan dukungan terhadap maraknya upaya peningkatan industri kreatif berbasis komunitas
Sebanyak 75 pelaku industri kreatif di Kota Depok mengikuti Seminar dan Pelatihan DigitalUp 2020.
Kepala Kementerian Agama (Kemenag) Kota Depok, Asnawi memberikan tanggapannya terhadap penundaan pemberangkatan jemaah umrah asal Indonesia ke Mekkah, Arab Saudi.
Wakil Wali Kota Depok Pradi Supriatna, menyambut baik penguatan koordinasi dengan Lembaga Lansia Indonesia (LLI) Kota Depok.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok menandatangani Nota Kesepakatan atau Memorandum of Agreement (MoA) tentang Pengharmonisasian Rancangan Peraturan Daerah (Raperda).
Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) kembali digelar secara serentak pada 16 Maret mendatang.