Dinas Pemuda Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata (Disporyata) Kota Depok memamerkan batik khas Depok selama dua hari, 30-31 Maret 2022 di Atrium Cafe Lobby Utama Mall Cibubur Junction.
Pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 11 Depok antusias mengikuti Sosialisasi dan Pendidikan Politik Bagi Pelajar SLTA se-Kota Depok Tahun 2022 yang diadakan oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kota Depok.
Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono (IBH) mengungkapkan, anak muda atau milenial perlu mendapatkan percerahan terkait perpolitikan
Wali Kota Depok Mohammad Idris mengatakan, Kota Depok memiliki kekayaan rohani. Salah satunya ditunjukkan oleh oleh warga RT 02 RW 09 Kelurahan Tanah Baru, Kecamatan Beji dengan membangun Masjid Al Qodar secara swadaya.
Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin) Kota Depok memfasilitasi 20 pelaku Industri Kecil Menengah (IKM) pelatihan desain fashion. Pelatihan diadakan selama empat hari yaitu 14-17 Maret 2022.
Tim Penggerak PKK (TP-PKK) Kota Depok mengelar Rapat Koordinasi bersama Perangkat Daerah Hari Pertama.
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok bekerja sama dengan Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Depok melakukan sertifikasi terhadap aset yang dimiliki Pemkot guna memberikan kekuatan dan kepastian hukum. Sertifikasi dilakukan bertahap sesuai aturan yang berlaku.
Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPA) Republik Indonesia mengadakan Focus Group Discussion bersama Forum Anak Kota Depok. Dalam kegiatan ini, perwakilan Kementerian PPPA ingin mendengar dan melihat secara langsung implementa...
Bunda Generasi Berencana (GenRe) Kota Depok, Elly Farida memberikan motivasi kepada peserta Sekolah Pra Nikah (SPN) angkatan ke-19. Dikatakannya, SPN ini patut diikuti warga berusia remaja untuk penguatan ketahanan keluarga.
Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kota Depok kembali membuka Sekolah Pra Nikah (SPN) di tahun ini. Kali ini pesertanya berasal dari 11 kecamatan dengan total 500 orang.
Upaya menjaga kestabilan harga dan ketersediaan pasokan barang kebutuhan pokok masyarakat, salah satunya adalah minyak goreng. Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) mengimbau masyarakat agar tidak melakukan panic...
Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPA) RI, I Gusti Ayu Bintang Darmawati mengapresiasi langkah cepat Pemerintah Kota (Pemkot) Depok dalam menangani kasus tindak asusila terhadap seorang anak berusia 11 tahun di Kelurahan Mekarjaya, Kec...
Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bappeda) Kota Depok menggelar Forum Gabungan Tematik Perangkat Daerah. Kegiatan tersebut membahas tentang penanganan kemacetan lalu lintas.
Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kota Depok, melalui Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin) bekerja sama dengan Bulog Sub Divre Cianjur melaksanakan operasi pasar minyak goreng kemasan dengan Harga EceranTertinggi (HET) senilai Rp 14 ribu...
Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Depok memasang fasilitas wifi di Pos Polisi (Pospol) Simpang Juanda. Hal ini dilakukan untuk membantu kerja Satuan Lalu Lintas (Satlantas) dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.