Sejumlah peserta pelatihan barista diajarkan cara mengoperasikan mesin kopi dan melakukan praktik membuat kopi espresso bersama instruktur.
Praktik tersebut merupakan materi lanjutan pada pelatihan barista yang digelar oleh Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Depok di Gedung Balai Pelatihan Koperasi (Balatkop), Kecamatan Sukmajaya, Selasa (04/09/24). (JD 01/ ED 01).